Cara Aktifkan Tokopedia Paylater. Ternyata Banyak Keuntungannya

by admin
cara aktifkan tokopedia paylater

Dengan berkembangnya teknologi pada sistem jual-beli, seperti marketplace Tokopedia yang menyediakan Tokopedia paylater. Bagaimana sih cara aktifkan Tokopedia Paylater ?

Perlu Sobat MEA tahu jika Tokopedia Paylater bekerjasama dengan  platform kredivo dan indodana, yang merupakan platform pinjaman online serta bekerja sama dengan Tokopedia.

Metode Tokopedia Juara

Bikin bisnis kalian di Tokopedia semakin meningkat, dengan join di Kelas Metode Tokopedia Juara dari MEA

Syarat Untuk Mengaktifkan Tokopedia Paylater

Paylater merupakan layanan yang menguntungkan bagi para pengguna, terutama yang sedang terdesak untuk membeli suatu barang, tetapi masih belum bisa membayarnya. Tokopedia mengeluarkan fitur ini untuk memudahkan transaksi para pengguna.

Sobat MEA tidak perlu ragu, karena kredivo dan Indodana diawasi oleh OJK, jadi tidak perlu meragukan Kembali sistemnya. Berikut syarat mengaktifkannya.

cara aktifkan tokopedia paylater
  1. Warga Negara Indonesia, usia 21-50 tahun, KTP asli
  2. Minimal penghasilan Rp3.000.000 perbulan dan minimal kerja 3 bulan
  3. Memiliki rekening bank atas nama pribadi
  4. Berdomisili di Jabodetabek, Banten, Jawa Barat, Jawa Tengah, Yogyakarta, Jawa Timur, Bali, Sumatera, Kalimantan, Sulawesi
  5. Mempunyai nomer HP aktif
  6. Sudah memasang Tokopedia
  7. Sudah memasang aplikasi yang mendukun Tokopedia Paylater

Perlu Sobat MEA tahu, jika tidak semua daerah dapat terjangkau untuk layanan ini.

Perbedaan Tokopedia Kredivo Basic dan Premium

Marketplace (e-commerce) Management

Bikin bisnis kalian semakin diketahui banyak orang, dengan menggunakan Jasa Marketplace (e-commerce) Management dari MEA

Untuk Tokopedia Kredivo memiliki dua penawaran yang bisa Sobat MEA pilih, yaitu Basic dan Premium. Berikut penjelasannya.

Disini Sobat MEA bisa memilih penawaran sesuai kebutuhan masing-masing, asal memiliki gaji minimal 3 juta rupiah.

Tokopedia Indodana Paylater

Untuk Indodana Paylater merupakan platform pinjaman online yang bekerjsa sama dengan Tokopedia dan terdaftar pada OJK. Untuk limitnya sendiri mulai dari Rp500.000 hingga Rp25.000.000.

Pada Indodana menyediakan cicilan dengan jangka waktu 3-12 bulandan minimal angsuran Rp500.000.

Copywriting Bisnis

Bikin bisnis kalian semakin menarik dengan join di Kelas Copywriting Bisnis dari MEA

Cara Mengaktifkan Tokopeedia Paylater

  1. Siapkan semua syarat Tokopedia Paylater
  2. Buka akun Tokopedia
  3. Aktifkan akun paylater
  4. Tunggu hingga 1×24 jam agar disetujui oleh Tokopedia
  5. Lihat limit transaksi
  6. Mulai belanja dengan limit yang sesuai

Nah itulah pembahasan mengenai cara aktifkan Tokopedia Paylater, semoga artikel ini dapat membantu Sobat MEA.

You may also like

Leave a Comment

kursus jualan online

Kontak

+6282117932648

Head Office

Jl. Rajawali Barat No 77A, Kota Bandung, 40184

Branch Office

Jl. Kasuari No.9, Kota Bandung, 40184

Jl. Aki Padma Utara No.11, Babakan Ciparay, Kota Bandung, Jawa Barat