Cara Menaikkan Penjualan Shopee Tanpa Banting Harga. Simak!

by Fanny
cara meminjam uang di shopee

Cara jualan di ShopeeSudah bukan rahasia umum kalau sekarang banyak banget yang berbisnis online. Salah satunya yang paling banyak diminati dan ditekuni oleh sebagian besar orang adalah dengan berjualan di Shopee. Karena banyak persaingan, Sobat MEA harus tahu cara menaikkan penjualan di Shopee.

 Penjual makin banyak, sedangkan produk yang dijual juga cuma itu-itu aja, hanya berbeda merek. Saingan semakin banyak bahkan jumlah reseller dan dropshipper juga melonjak. Dan kalau begini, apa yang biasanya dilakukan oleh para penjual biar dagangan mereka tetep laku?

Yup! Bener banget! Banting harga.

Mungkin kamu sering melihat beberapa produk yang mirip atau bahkan sama, namun harganya beda-beda tipis. Atau bahkan ada yang harganya kelewat murah banget. Kalau kamu jadi pembeli, kamu bakal milih beli barang yang harganya murah, atau yang barangnya sudah jelas? Nah, nanti bakal kita bahas juga soal jenis-jenis pembeli di bawah ya.

Terus, kalau menurut kamu, cara ini efektif nggak buat naikin penjualan? Bagi kami, ini adalah salah satu cara untuk membunuh bisnis pelan-pelan. Karena semakin lama margin penjualan akan semakin menipis. 

Tentunya ini nggak sehat untuk bisnis kamu. Dan kenapa masih banyak penjual yang menjalankan trik ini? Jawabannya simpel, mereka nggak tau cara lain untuk menaikkan penjualan di Shopee selain dengan pasang harga murah.

Jelas walaupun ‘cuma jualan’, kamu tetap butuh ilmu biar nggak asal jual barang. Ada banyak trik dan tips yang bisa kamu lakukan untuk menaikkan penjualan toko Shopeekamu tanpa harus banting harga. Kami bahas selengkapnya disini.

Pengen bisnismu tetap jalan walaupun kamu rebahan terus?

Gunakan jasa dari Komunitas MEA dan kami akan membantu bisnismu semakin laris

Ketahui Jenis Konsumen

Mau dapet uang banyak karena berhasil closing?

Intip cara dan rahasianya biar konsumen nggak kabur kalau di follow up!

Cara Jualan di Shopee Tanpa Perang Harga

Kalau target market kamu memang konsumen yang cari barang murah, stop dan cukup baca sampai disini karena kami akan ngasih saran buat penjual yang nyari konsumen dengan value oriented. Ini dia beberapa hal yang harus kamu lakukan biar kamu bisa naikin penjualan tanpa harus banting harga di Shopee:

 

  1. Mencari tahu minat pembeli
  2. Masukan USP ke media 
  3. Membuat atau mendaftar Shopee Mall alias Official Store
  4. Maksimalkan marketing di luar platform Shopee
  5. Maksimalkan beragam fitur gratis Shopee
  6. Beriklan dengan tepat

Pengen jago jualan di Shopee?

Yuk belajar sama ahlinya!

Makin yakin kan buat nggak banting harga?

Masa setelah tahu tips di atas, kamu bakal rela banting harga? Jelas nggak boleh banget dong! Yuk tingkatkan penjualan kamu dengan menggali ilmu tentang cara jualan online di Shopee bersama kami. Pastinya kamu nggak mau dong buat ketinggalan informasi sepenting ini? Gabung Kelas Online Shopee bersama Coach Ahli Komunitas MEA sekarang juga!

You may also like

Leave a Comment

kursus jualan online

Kontak

+6282117932648

Head Office

Jl. Rajawali Barat No 77A, Kota Bandung, 40184

Branch Office

Jl. Kasuari No.9, Kota Bandung, 40184

Jl. Aki Padma Utara No.11, Babakan Ciparay, Kota Bandung, Jawa Barat