Cara Mencari Toko di Shopee. Jadi Gampang Kalau Mau Belanja!

by admin
cara mencari toko di Shopee

Shopee merupakan salah satu marketplace yang populer di semua kalangan masyarakat Indonesia, nah bagi Sobat MEA yang baru menggunakan Shopee dan ingin mencari sebuah produk dengan cepat, kira-kira bagaimana cara mencari toko di Shopee dengan mudah?

Agar lebih memudahkan, tentu saja Sobat MEA sangat perlu untuk mengetahui cara mencari toko sekaligus alamat toko di Shopee dengan cepat. Nggak perlu khawatir, jika ingin mencari toko atau produk pada Shopee, Sobat MEA bisa mengikuti cara di bawah ini!

Mau tahu rahasia-rahasia berjualan di Shopee modal hp saja?

Yuk gabung di grup seller Shopee Komunitas MEA GRATIS!

Mencari Toko dengan Pencarian

Cara pertama yang bisa Sobat MEA lakukan adalah mencari toko lewat kolom pencarian. Cara ini bisa Sobat MEA lakukan baik itu lewat aplikasi maupun website Shopee. Sobat MEA hanya perlu mengetik nama toko secara langsung

Cara ini ini harus diketahui mengingat saat berbelanja, Sobat MEA pasti akan mecari toko yang terpercaya supaya mendapatkan barang yang berkualitas. Nah, Sobat MEA bisa mengikuti langkah-langkah berikut ini.

Buka Aplikasi Shopee

Pertama buka terlebih dahulu aplikasi Shopee atau website Shopee, lalu masuk pada kolom pencarian beranda utama pada bagian atas.

Masukan Nama Toko

Jika sudah masuk pada aplikasi atau website Shopee, masukan nama toko yang ingin dicari. contohnya ASUS. Jika toko tidak muncul, itu berarti ada kesalahan baik itu dari koneksi maupun kesalahan ketik.

Pilih Toko

Apabila sudah memasukan nama, kemudian pilih official toko atau klik Lihat Semua untuk mencari toko lain.

Ikuti Toko

Marketplace (e-commerce) Management

Bikin bisnis kalian semakin mudah, dengan menggunakan Jasa Marketplace (e-commerce) Management dari MEA

Mencari Toko pada Shopee Mall

Selain itu, untuk Sobat MEA yang ingin mencari toko pada Shopee Mall dengan praktis dan mudah, berikut ini langkah-langkah yang bisa kamu ikuti. Check this out~

  • Buka aplikasi Shopee
  • Pada halaman utama Shopee, pilih Shopee Mall
  • Kemudian pilih menu Toko Populer atau klik Lihat Semua
  • Jika sudah, selanjutnya lakukan pencarian toko pada Shopee Mall
  • Pilih munculkan semua kategori
  • Selesai.

Cara Mencari Produk Pada Shopee

Selain mencari toko, Sobat MEA juga harus mengetahui cara mencari produk pada Shopee. Berikut ini tutorial lengkapnya;

Menggunakan Pencarian Kata Kunci

Cara pertama adalah Sobat MEA bisa mencari produk dengan kata kunci, agar sesuai dengan keinginan

  • Masuk aplikasi Shopee
  • Kemudian masuk pada kolom pencarian
  • Jika sudah, masukan kata kunci produk yang Sobat MEA inginkan
  • Pada hasil pencarian bisa Sobat MEA urutkan dari Terkait, Terbaru, Terlaris dan Harga
  • Pilih Filter jika ingin mendaptkan produk yang spesifik
  • Selesai

Shopeasytools

Permudah bisnis kalian di Shopee, dengan menggunakan Tools Shopeasytools dari MEA

Mencari Produk dengan Pencarian Gambar

Sobat MEA juga bisa mencari produk Shopee lewat pencarian gambar, dengan mengupload gambar produk yang Sobat MEA inginkan. Nah berikut langkah-langkahnya;

  1. Buka aplikasi Shopee
  2. Pada kolom pencarian, pilih Logo Kamera
  3. Sobat MEA bisa mengupload gambar dari gallery atau mengambil langsung
  4. Selesai.

Sekian pembahasan kali ini mengenai cara mencari toko di Shopee, semoga artikel ini bisa membantu.

You may also like

Leave a Comment

kursus jualan online

Kontak

+6282117932648

Head Office

Jl. Rajawali Barat No 77A, Kota Bandung, 40184

Branch Office

Jl. Kasuari No.9, Kota Bandung, 40184

Jl. Aki Padma Utara No.11, Babakan Ciparay, Kota Bandung, Jawa Barat