rahasia jualan di shopee
Shopee menjadi salah satu marketplace favorit tempat belanja online masyarakat Indonesia. Tak heran, membuka toko di Shopee bisa menjadi salah satu pilihan.
Tips jualan di Shopee yakni mengutamakan kualitas produk dan layanan, selain itu pedagang juga harus memiliki strategi untuk menggaet pelanggan walau tidak bertemu langsung. Help.shopee.id membagikan enam tips jualan di Shopee sebagai berikut.
6 Tips Cara Laris Jualan di Shopee
1. Berikan harga yang kompetitif. Sebelum berjualan, pastikan harga produk yang kamu tawarkan bisa bersaing dengan produk lainnya.
2. Perbanyak variasi produk berupa ukuran yang lengkap dan tawarkan berbagai macam warna. Semakin banyak variasi produk, maka akan lebih banyak kesempatan bagi para pembeli untuk membeli produk di toko yang kamu kelola. Untuk menambah variasi produk ini kamu juga bisa melakukan riset berkala mengenai pasar produkmu dan barang-barang yang dijual oleh kompetitor.
3. Selalu gunakan fitur Naikkan Produk di Shopee. Fitur ini bisa diaktifkan hingga 5 produk setiap 4 jam sekali. Semakin sering menggunakan fitur ini, produkmu akan semakin sering dilihat oleh pembeli. Produk dengan fitur ini juga memiliki kemungkinan besar untuk muncul di hasil pencarian teratas. Namun, fitur ini tidak dapat digunakan apabila jumlah produk yang dinaikkan sudah mencapai batas maksimal atau apabila produk masih dalam proses pemeriksaan oleh Shopee.
4. Buat voucher toko sebagai sarana promosi menarik untuk meningkatkan keinginan pembeli berbelanja. Pemilik akun bisa memanfaatkan fitur Voucher Toko Saya di Seller Centre bagian Promosi Saya. Setelah Buat Voucher Baru, pilih jenis voucher, dan isi semua informasi di kolom Informasi Voucher kemudian klik Simpan.
5. Sebarkan informasi produk di media sosial dan aplikasi perpesanan sebagai sarana promosu seperti WhatsApp, Line, Telegram, Facebook, Instagram dan Tiktok. Berikan deskripsi lengkap tentang produk yang dijual agar calon pembeli merasa lebih tertarik.
6. Daftarkan tokomu dalam promo Gratis Ongkir di Shopee. Masuklah ke laman Gratis Ongkir dan ikui proses pendaftarannya. Proses pendaftaran Gratis Ongkir Shopee memerlukan waktu maksimal dua hari kerja sejak dokumen diterima secara lengkap tidak termasuk hari Minggu dan hari libur lainnya.
Daftar di Kelas Shopee Biar Makin Paham Buat Jualan Online nya
Rahasia Laris Jualan di Shopee
Bagi para sobat mea yang penasaran mengenai cara laris berjualan di shopee. Kami akan memberitahukan kabar gembira bagi kalian semua di karenakan bagi kalian yang ingin memulai bisnis online kalian di marketplace terutama shopee. Kami mempunyai beberapa jasa yang bisa kalian ikuti terlebih lagi teruntuk kalian yang tidak mempunyai waktu untuk mengurus bisnis online milik kalian, ada baik nya kalian mengikuti jasa yang ada di MEA untuk dapat men scale up bisnis online yang kamu miliki dengan Jasa Mea.
Kalian tidak perlu khawatir di karenakan MEA mempunyai tim yang ahli di bidang nya mulai dari graphic design, conten creator, sript writer, copy writer dan video grapher yang pasti nya akan membantu membuat agar toko online di shopee yang kalian punya bisa lebih bagus dan menarik sehingga banyak mendatangkan pembeli.
Jasa Optimasi dan Manajemen Marketplace MEA
Rahasia jualan laris di shopee? Pastinya sobat MEA pernah mencoba salah satu dari banyaknya marketplace yg ada di Indonesia. Misalnya saja Shopee. Penjualan yang terus meningkat karena pengguna shopee yang terus bertambah membuat para seller tentunya tidak merasa rugi telah menjual produk di shopee.
Laris Jualan di Shopee Untung Ratusan Juta Sebulan
Sobat MEA ga percaya? Di Depan mata kepala penulis, melihat seorang penjual dan merupakan anggota di komunitas MEA dan sudah mendapatkan manfaatnya, dalam waktu 2 bulan sudah berhasil closing penjualan dengan pendapatan sebesar 200 juta. Produk yang mereka jual berputar pada produk kecantikan. Akan tetapi sobat MEA bisa memilih produk lain yang ingin dijual sesuai keinginan dan target pasar yang dituju, apakah produk yang sobat MEA jual ada peminatnya atau tidak.
Tentu saja siapa yang tidak ingin mendapatkan penghasilan berkali lipat dan produk yang dijual laris manis? Semua orang pasti menginginkannya namun kebanyakan, belajar jualan online di Shopee mereka hanya berandai tanpa melakukan aksi apapun untuk mendapatkan keuntungan tersebut.
Sobat MEA bisa menjadi selangkah lebih maju daripada orang-orang yang hanya berandai, atau mereka sudah memulai bisnis di shopee tapi tidak tau cara penggunaan dan memanfaatkan fitur-fitur yang tersedia.
Rahasia Jualan Laris di Shopee ?
Nah kini sobat bisa tau supaya produk sobat MEA juga bisa mendapatkan penghasilan 200 juta atau bahkan lebih. Bagaimana nih cara untuk mendapatkan penghasilan via shopee?
Ada beberapa cara yang bisa sobat MEA lakukan adalah pertama mengenalkan dulu produk anda dan buatlah produk yang dijual jadi terpercaya.
Kan produk aku belum ada yang beli gimana cara punya testimoninya?
Sobat MEA bisa menggunakan jasa teman yang menjadi selebgram lokal atau bahkan teman terdekat anda untuk memberikan rating awal namun tetap memperhatikan kualitas untuk produk yang diberikan, sobat MEA bisa memberikan secara gratis atau mereka membelinya.
Lalu sobat MEA bisa memanfaatkan keduanya sekaligus menggunakan teman yang memiliki pengaruh di sosial media atau selebgram jika sobat MEA belum bisa mengeluarkan dana untung menggandeng artis papan atas, bisa memanfaatkan selebgram.
Nah ini sih sebenarnya yang harus sobat MEA perhatikan jika mulai berjualan di shopee, siapkan mata dengan tajam ,sediakan minuman dan makanan karena saatnya kita memulai untuk menjadi jutawan
Kini saatnya sobat MEA mengupload produk di lapak shopee
Tekniknya adalah sobat MEA bisa pastikan bahwa produk yang di upload dan dijual sudah mengandung kata-kata produk yang sedang ngetren atau menggunakan kata-kata produk yang relevan.
Karena tujuanya adalah agar produk sobat MEA bisa dijual dan ketika orang mencari produk sobat MEA di pencarian akan muncul. Sobat MEA bisa menggunakan produk dengan kata yang spesifik atau yang sedang trending supaya menarik insting pembeli.
Nah untuk pembahasan lebih lanjut dan cara penggunaan kata kunci ini berkaitan dengan melakukan pemasangan iklan, maka sobat MEA bisa mematikan pada artikel komunitas MEA berikutnya.
Pakai visual yang menarik
Biasanya sobat MEA ketika berpapasan dengan orang apa yang akan menjadi penilaian pertama? Sudah tau jawabannya? Yups, benar jika sobat MEA mengatakan akan melihat secara visual pasalnya kita tidak bisa mengenal orang berdasarkan pandangannya terhadap sesuatu apalagi kita perlu menilai secara cepat dan hanya berpapasan, apalagi secara online.
Sama saja ketikaa sobat MEA menjual produk. Maka perhatikan sobat MEA.
Atau bisa disebut sebagai visual merchandising. Dengan tujuan untuk membuat toko online sobat MEA ramai dikunjungi dan akhirnya banyak pembeli tertarik dan menarik untuk melakukan pembelian. Strategi ini menjadi semakin penting dalam beberapa tahun terakjhir karena pelanggan sudah mulai berpindah ke pada situs jualan online. Visual merchandising semua tentang tampilan, suasana dan budaya dari toko brand anda. Dan jika sobat MA bisa mendapatkan hasil dari penerapan ini akan sempurna dan membantu meningkatkan loyalitas merek pelanggan anda.
Hal ini juga secara tidak langsung akan menaikan daya tarik toko sobat MEA.
Dijamin Laris Pakai Deskripsi Ini
Deskripsi shopee terdapat dua jenis deskripsi shopee, pertama deskripsi toko dan kedua deskripsi produk.
Pada pengenalan deskripsi toko hal ini bertujuan untuk menyambut pembeli dan merasa dianggap melayani sepenuh hati, misalnya perkenalkan nama toko, produk yang dijual dan jelaskan keunggulan toko yang bisa sobat MEA berikan kepada pelanggan.
Misalnya saja,
Halo selamat datang di toko MEA,
- Kami menjual produk untuk membantu sobat MEA dalam meningkatkan penghasilan hanya dalam sekali mengikuti kelas.
- Toko kami menawarkan jasa spesial yang hanya bisa sobat MEA dapatkan di toko ini.
- Kami melakukan pengiriman setiap hari selama shopee masih ada dari pukul 12.00- 16.00
- Demi kenyamanan bersama sobat MEA bisa membaca hingga selesai
- Namun, jika masih ada yang ingin ditanyakan, bisa tanyakan melalui kolom chat ya.
Pada bagian deskripsi seperti penjabaran diri sobat MEA, bedanya adalah sobat MEA menjual produk dan menceritakan deskripsi secara rinci.
Untuk membuat deskripsi yang menarik kami akan memberikan contoh dalam proses pembuatannya. Pertama buatlah perkenalan dengan toko anda, pastikan sobat MEA menjelaskan secara detail tentang produk yang sobat MEA jual. Kemudian bisa juga sertakan detail toko sobat MEA misalnya alamat toko online, nomor telepon, email hingga jam operasional ketika seobat MEA melakukan pengiriman.
Setelah semuanya terpenuhi, sobat MEA bisa bayangkan bagaimana ekspresi orang yang mendatangi toko? Tentu saja merasa terkejut, ketika mengunjungi toko, produk anda tersedia secara lengkap, dengan visual yang menarik dan deskripsi produk dan toko yang jelas.
Dan hal yang terakhir harus sobat EMA lakukan adalah berikan pelayanan secara maksimal, berikan respon yang hangat apabila ada pelanggan.
Duh kak, aku orangnya ga bisa basa-basi, sobat MEA ingin belajar cara merespon dan menanggapi client dengan ramah? Kami akan memberi tahu caranya. Teknik memberikan pelayanan yang baik sama dengan teknik customer service, jika toko sobat MEA belum banyak dikenal maka sobat EMA harus merangkap menjadi banyak peran.
Nah begitu penjelasan secara singkat yang kami bisa berikan kepada sobat MEA. yuk mulai sekarang jangan sampai menunda satu langkah menuju keberhasilan dengan mengikuti kelas jago jualan online di shopee bersama kami secara gratis, khusus untuk kamu selama persediaan kelas masih ada ya, makanya jangan tunggu lama dan buruan daftar sekarang juga!